12/31/2012

Prediksi Tren Fashion 2013

Tahun 2012 udah berlalu, tapi fashion yang sempet ngetrend 2012 kayaknya bakal masih kebawa-bawa di tahun 2013. Tapi sayaaaa, owner Zonahawa punya beberapa prediksi nih (ala ala mama laurent). Tahun 2013 ini bakal rame banged dengan fashion terbaru yang bermunculan. Seperti tribal yang baru aja ngetrend akhir tahun 2012, ga menutupi kemungkinan dia bakal bertahan sampe pertengahan tahun 2013 ini. Jika kita flashback ke belakang, kita lihat sendiri kalau fashion di Indonesia mulai mengikuti ala-ala vintage dan budaya negara Barat. Iya enggak? iya kan. Tahun 2013 udah ga banyak lagi bermain dengan model yang aneh-aneh alias desain potongan baju (maksudnya kayak batwing, collar top, dan segla macamnya), menurut sayaaaaaaa....... Tahun 2013 mungkin akan cenderung main ke motif dan jenis bahan. Mau tau prediksi saya???  Ini diaaaa....

Awal tahun akan diramaikan oleh tren Tribal. Lihat aja akhir-akhir ini semua orang mencari tribal, dari bentuk baju, celana, jilbab, tas, dompet, jam tangan, apapun itu. Ga bisa disangkal juga motif tribal itu terkesan energic. Kita lihat aja sampai kapan tren ini akan bertahan.



Dan saya prediksi kan kalau tahun ini juga akan diramaikan dengan motif ethnic. Hampir sama seperti tribal, ethnic juga aka merajalela. Ethnic disini bisa dari  budaya Indonesia seperti batik kalimantan, tenun, dan lain-lain bisa juga dipengaruhi oleh Ethnic Thailand, Bohemian,India, Eropa dan lain sebagainya. Motif ethnic yang beragam didunia ini perlu dieksplor, karena jika dirancang sedemikian rupa ethnic akan terlihat indah dan cocok dipakai dalam suasana apa saja.

Flower crown dan turban juga pasti aka ramain ditahun ini, melanjutkan trendnya di 2012 kemarin. Penghias kepala yang menabah kita terlihat cantik, anggun, dan stylist. Turban ada berbagai macam bentuknya, bisa dipakai untuk yang berhijab dan bisa juga dipakai sekedar aksesoris kepala.

Camo style. Ngelihat sekilas agak garang ya. ahahhaaha. Ini dia style ala tentara yang mungkin juga akan menjamur di Indonesia. Karena di Barat sana trend ini sudah menjamur dikalangan perempuan dan laki-lakinya. Entah nanti akan muncul dalam model seperti apa yah. Kekhawatirannya cuma satu, nanti banyak tentara gadungan karena trend ini, hahahahahha


Dan mungkin perpaduan warna inilah yang akan meramaikan tren 2013. Pastel style, yaitu perpaduan warna-warna pastel alias kalem yang terlihat lebih casual dan feminin. Warna-warna pastel itu seperti biru muda, soft pink, peach, cream, dan putih.

DEMIKIAN PREDIKSI SAYA DI TAHUN 2013 INI. UNTUK LIHAT KEBENARANNYA BISA DI CEK TAHUN DEPAN. HAHAHAHAHA



12/30/2012

FLASHBACK trend 2012

Hai hai, sebentar lagi kita semua bakal meninggalkan tahun 2012.  Tahun yang dikabarkan bakal jadi tahun terakhir di kehidupan kita "alias akan ada kiamat". Tapi alhamdulillah yaaa, cetar membahenol itu cuma isu doank. Kiamat mana ada yang tahu. Dan nanti malam bakal terdengar riuh terompet ama kembang api. Pasti seru banged kan.
Kali ini saya akan mengajak kalian semua untuk mengulang memory selama satu tahun belakangan ini mengenai fashion apa saja yang pernah trend di sepanjang tahun 2012. Check it out :D
Ingat ga?? bahkan sampe sekarang masih banyak menyukai trend ini. Yups, segala sesuatu berbahan sifon. Mulai dari baju sampe skirt semua dari sifon. Karena sifon merupakan bahan yang mudah jatuh mengikuti badan serta terlihat mewah but simplicity. Trus salah satu kiblat nya yaitu banyaknya artis korea yang memakai sifon, jadi di trend ini cewek-cewek Indonesia terlanjur kecantol sama trend korea

Nah ini dia.... bahan brokat yang menyerupai fashion bridal ini terlihat mewah dan cocok untuk kemana aja. Pesta, jalan-jalan2 ke mall. Siapa diantara kalian yang udah punya koleksi brokat??? hayo ngakuuuuuu... Karena ini pernah menjadi trend di kalangan wanita. Tapi sih tergantung desainnya yah, kadang brokat terlihat pantas dipakai kemana aja, tapi kalau aja salah pilih model yang ada kalian malah jadi biduan :D ...


Trend selanjutnya ialah collar. Apa itu? mungkin sampe sekarang ada yang belum ngerti ya. Collar itu artinya kerah yang berbentuk oval gitu.... Jadi banyak juga yang menyebutnya kerah TK. Kenapa? ya karna anak2 yang duduk di bangku TK rata2 bajunya kerah beginian. hehehhehehe.. Jadi dengan collar ini penampilan wanita akan tampak lebih muda dan fresh.


Jeans memang ga ada matinya, tahun berapa aja pasti trend. Dan tahun 2012 ini banyak remaja mau cewek atau cowok suka make kemeja denim. Karena terlihat maskulin dan trendy. Cocok di mix dengan apa aja. Nah termasuk bawahannya ini, yups, panthouse yang sempat mewarnai fashion indonesia setelah munculnya legging. Karena panthouse terasa lebih ringan dibadan, simple tapi bewarna warni dan ga perlu lagi make yang namanya kaos kaki.

Hitung saja berapa orang di tahun ini yang tiba-tiba berhijab? alias hijaber. Ya ini salah satu alasannya, karena tahun 2012 muncul ide ide kreatif yang mengembangkan cara berjilbab menjadi lebih cantik. Sehingga menjadi kabar gembira bagi wanita yang sebelumnya berjilbab, dan merubah cara berfikir kalau jilbab itu ketinggalan jaman. Banyak juga yang menjadi ikut-ikuta berhijab karena rasa penasaran

Trend pertengahan tahun 2012 yaitu munculnya backpack. Alias tas gendong yang mulai bahan kulit, rajur dan lain-lain yang merambah ke dunia fashion. Karena penampilan akan terlihat lebih unyu kalo sudah pake tas ginian. Dan terlihat kembali ke masa sekolah. Yaaa bisa disimpulkan tahun 2012 ini fashionnya kembali ke masa anak-anak lah.

bagaimana dengan trend floral ini? Banyak banget online shop yang menyuguhkan fashion bermotif floral. Karena si pemakai akan terlihat lebih feminin dan modis dengan koleksi floral.

Nah ini dia dia sangat trend di penghujung tahun 2012, dan pasti akan tetap eksis sampe tahun 2013. Fashion yang mengadaptasi budaya barat sana mulai merambah ke fashion Indonesia. Banyak cowok dan cewek yang gandrung ama model ini. Karena kita terlihat ala eropa eropa gitu deh. Motif dan warna warna nya yang cerah membuat si pemakai menjadi bersemangat

KALO DITERUSIN GA ADA HABISNYA NI. FASHION DI INDONESIA SELAMA TAHUN 2012 INI BANYAK BANGET. MAAF YA CUMA SEBAGIAN DEH YANG BISA SAYA SHARE. MAKASIH YAH DAH BACA BACA DI BLOG INI. SEMOGA MENJADI MEMORY KALIAN.
paii paiii






12/12/2012

Koleksi Tribal, Sifon, dll Zonahawa (sebagian aja)

Atasan motif bunga bahan sifon.... Cantik loh beiiib, 90 k. Bawahnya panjang gitu sepaha, dan tanpa lengan. Mau? pin: 29227066
Tribal deer longsleeve, bahan kaos tebel. Cuma 65k. Pin: 29227066
Kemeja bahan sifon lengan panjang, bawahnya sampai sepaha , hanya 95k pin: 29227066
Batwing tribal bahan rajut, 80k pin: 29227066
Croptop, 55k. Bahan kaos tebal. pin: 29227066
Minidress skul, bahannya adem..... only 60k. Pin: 29227066

KALO MAU LIAT KOLEKSI LAINNYA INVIT AJA PINNYA. ATAU FOLLOW @Zonahawa



Tips Memulai Bisnis Untuk Pemula

Seiring usia yang makin nambah (ga mau dibilang tua), kita butuh perencanaan buat masa depan. Kalo dari sekarang kita ga bisa ngatur dan merencanakan sesuatu, ya bisa bubar semua. hehehhehe.... Memangnya kamu mau kalo tua nanti utang sana sini? Atau bahkan cuma ngandalkan dikasih?
Rejeki ga datang sendiri guys, kalo ga ada usaha buat ngejar ya buat apa juga punya mimpi. Ibarat mau bikin susu tanpa air (lah kayak apa itu yaks)
Maka dari itu, ga ada salahnya kan belajar jadi enterpreuner. Daaaaaan, aku mau bagikan beberapa tips buat memulai bisnis dan jadi enterpreuner sejati.
Yang pertama, siapin NAMA untuk olshop, merk, toko, distro atau apapun yang mau kamu bikin. Bikin nama itu ngga bisa sembarangan. Aq sendiri berkali kali ganti nama kalo ada yang bagusan dikit. Hihihihihi, jangan ditiru kelabilan saya. Kamu harus pilih nama yang unik, mewakili produk yang kamu jual, atau bahkan ngewakili sasaran jualan kamu. Kenapa saya ambil nama zonahawa??? Awalnya itu adalah celetukan teman q sendiri waktu diminta pendapat. Tapi q pikir itu lucu juga, zona=wilayah hawa=perempuan, Jadi makna ZONAHAWA adalah bisnis yang menjual apapun tentang dunia perempuan. Jadi pikirkan nama dari sekarang yah, apalagi kalo maknanya bisa bikin kamu sukses.
Yang kedua, siapin MODAL. Tergantung sebesar apa bisnis yang mau kamu bikin. Kalo memang ga ada modal, kamu bisa jadi reseller beberapa olshop atau toko disekitar kamu. Reseller itu ngejual kembali barang orang lain dengan mengambil keuntungan sedikit. Jadi terdapat hubungan simbiosis mutualisme, kamu ga ngeluarin modal malah dapat untung. Tapiiiiii kalo jadi reseller yang serius yah, sama sama saling membantu sama jaringa diatas kamu. Kalo modal kamu kecil, bisa usaha kecil-kecilan juga tuh. Mau jual pulsa? bisaaaaaa, aksesoris? bisaaaaaa, kalo baju? hmmmmm mungkin, karena baju relatif mahal dibandingkan barang lain yang bentuknya lebih kecil. Kalo punya modal gede itu bisa bikin bisnis apapun. Kamu mau jualan makanan? dengan merk sendiri itu juga bisnis yang bagus loh. Apalagi makanan dengan nama dan bentuk yang unik, atau membuka butik kecil-kecilan juga bisa loh say.
Yang ketiga, CARI MITRA KERJA untuk ngembangin usaha kamu ya. Ini sangat membantu, kamu ga perlu sendirian promosiin barag kamu. Ada relasi yang siap membantu, dan kamu harus menjalin hubungan baik dengan mereka. Beri mereka motivasi untuk meneruskan bisnis kalian. Dan saling share untuk mengetahui kelemahan dan kelebihan kalian yah.
Yang keempat,  NIAT. Percuma kalo semua dah siap tapi ga ada niat kaaan. Sama aja boong. Bisnisnya bisa jadi anget anget t*i ayam. Hihihihih *sensor. maka dari itu, buat motivasi buat diri kamu sendiri. Oya liat koleksi aq yah.... Sapatau pada mau beli atau jadi reseller aq juga boleeeee.
Demikian tips dari enya (owner @zonahawa) .... Difollow twitternya, dibeli barangnya

Semoga sukses guys, silahkan mencoba .... paii paii